Wednesday 29 June 2016

KIEHL'S MIDNIGHT RECOVERY CONCENTRATE, LOVE AT FIRST NIGHT



Setelah satu bulan tinggal di Bali, kulit wajah saya menjadi kering kerontang dan kusam. Kemungkinan besar kulit saya masih dalam proses adaptasi atau ya memang simply ga cocok dengan udara Bali. Sedih? Banget! Skincare rutin saya pun rasanya tidak begitu memberikan efek alias gak ngaruh.

Akhirnya saya niatkan untuk mencari skincare product baru yang harapannya bisa membantu mengatasi kekeringan dan kekusaman kulit saya. Saya googling beauty blog ini itu, forum ina ini dan nanya kesana kemari. Setelah pencarian panjang, saya putuskan untuk mencoba Kiehl's Midnight Recovery Concentrate (atau biasa disingkat Kiehl's MRC).

Tuesday 28 June 2016

HEALTHY NIGHT AT EARTH CAFE UBUD, BALI



Kalau saya perhatikan, beberapa tahun ini healthy lifestyle sedang booming dan sangat digandrungi. Akhir-akhir ini pun personal socmed saya dipenuhi kegiatan teman-teman yang marathon disana, lari disini, sepeda disitu, atau fitness dimana-mana. Saya salut banget dengan mereka yang bisa sangat rajin olahraga demi kesehatan, tapi kayanya kalau olahraga saya cukup berenang dua minggu sekali deh hehe. Eitss, tapi bukan berarti saya gak mau hidup sehat lho ya. Ceritanya, saya mau approach dari sisi lain. 

Jadi gini.. Salah satu wujud dari hidup sehat adalah konsumsi makanan & minuman yang sehat. Setuju kan? Nah beberapa minggu ini saya dan suami bertekad untuk hidup lebih sehat dengan memilih makan & minum sehat. Masih belajar sih, bukan yang ekstrem seperti menjadi vegetarian. Saya belum sanggup hihi. Sebagai contoh, menu sarapan kami setiap hari adalah overnight-oat dengan komposisi oat, susu, yoghurt, buah dan madu. Buahnya saya ganti-ganti dan kombinasikan setiap harinya. Lalu setiap ke supermarket, kami coba hindari rak makanan ringan dan memilih beli buah dan jus untuk cemilan. Kami pun sudah tidak pernah minum soda.

Saat saya ke Ubud kemarin, saya dan suami mengunjungi Earth Cafe yang katanya semua menunya sehat dan terbuat dari bahan organik, berbekal hasil pencarian di Zomato dari beberapa hari kemarin. 

Friday 17 June 2016

UNBOXING SOCIOLLA BOX JUNE 2016 - SURPRISE!



Yeay, Sociolla Box for June has finally came!

Rasanya seneng banget saat melihat list produk bulan ini, honestly karena sangat pas dengan kebutuhanku sekarang. Plus, its box came with very-berry pretty new design. Soft pink stripe.

Untuk yang belum tahu apa itu Sociolla Box..

Wednesday 15 June 2016

FEELING GIRLY IN MAC PLEASE ME



Finally i got this one! MAC Lipstick in Please Me

My very-first MAC lipstick. and I LOVE IT.

FYI, ada dua alasan yang membuat saya penasaran untuk beli ini : 
  1. Katanya oh katanya, ada bocoran kalau Song Hye Kyo, artis cantik yang membintangi drama Korea "Descendant of The Sun" pakai MAC Please Me ini sebagai lipstik sehari-hari. Beside Laneige, yang mana dia jadi brand ambassadornya. (Anaknya kemakan drama bangeet hehe.)
  2. Saya sendiri memang suka lipstik dengan shade pink yang lembut, dibandingkan warna yang bold.
Jadi..

Tuesday 14 June 2016

AM-PM ROUTINE WITH KIEHL'S IRIS EXTRACT ESSENCE



So, this is my essence for AM & PM routine.

Kiehl's Iris Extract Essence, first Kiehl's product that i've tried.

Sunday 12 June 2016

Friday 10 June 2016

A VISIT TO THE BLANCO RENAISSANCE MUSEUM



"Art washes away from the soul the dust of everyday life.” - Pablo Picasso 
Enam bulan hidup di Bali yang terkenal akan authentic art-nya, saya belum juga mengunjungi museum atau galeri Bali. Biasanya weekend saya dan suami habiskan di rumah, cafe, mall atau bioskop. Anything but museum pokoknya. Nah, maka dari itu saya dan suami memutuskan untuk spending weekend dengan cara yang berbeda yaitu ke museum. Harapannya bisa pulang dengan pengetahuan baru dan hati senang (karena tidak perlu desak-desakan di mall :p).

Monday 6 June 2016

FROZEN YOGI : FIRST SELF-SERVICE FROZEN YOGHURT IN BALI


Di terik panasnya matahari Ubud, saya dan Sony ngidam sesuatu yang segar dan manis. Yang pertama kali muncul di benak sih apalagi kalau bukan gelato, kebetulan di Ubud terdapat sangat banyak pilihan gelato shop kan. Tapi.. saya tiba-tiba ingat kalau ada frozen yoghurt shop di Jl. Dewi Sita depan Lapangan Ubud yang selalu penuh oleh pengunjung setiap kali dilewati.